Prediksi Paris Saint Germain vs Marseille, Kamis 01 – Maret – 2018

PREDIKSIBOLABET77.COM – Babak perempat final kompetisi Coupe de France memiliki pertandingan megah, di mana Paris Saint Germain akan bertarung melawan Marseille di Parc des Princes, Kamis (1/3) pukul 03.05 WIB.

Hebatnya lagi, kedua raksasa Prancis ini baru saja bertanding di Paris, tepernya pada hari Minggu (25/2) waktu setempat. Laga tersebut dimenangkan oleh PSG dengan skor 3-0. Pertarungan kali ini pun menjadi kesempatan untuk melakukan balas dendam secara instan bagi Marseille.

PSG terus melanjutkan performa luar biasanya. Klub tersebut sempat diyakini akan menghadapi ujian berat ketika menghadapi Marseille. Akan tetapi, pemuncak klasemen sementara Ligue 1 itu melibas rivalnya tanpa menemui masalah berarti. Satu-satunya kekecewaaan yang mereka alami di laga tersebut adalah cedera yang dialami oleh Neymar.

Cedera yang diderita Neymar memang terlihat buruk. Akan tetapi, sang manajer, Unai Emery, merasa percaya diri bahwa itu bukanlah cedera yang perlu dikhawatirkan.

Bagaimanapun juga, Neymar tentunya akan melawatkan laga ini karena cedera. Tetapi jika melihat performa yang ditunjukkan PSG pada akhir pekan kemarin, rasanya mereka tetap bisa membungkam Marseille di pertandingan tengah pekan ini.

Kualitas yang dimiliki Marseille rasanya tetap tidak sebanding dengan PSG. Beruntung Marseille sedang menetap di Prancis semenjak pertandingan akhir pekan kemarin, sehingga mereka masih memiliki stamina yang kuat. Akan tetapi mereka sepertinya tetap belum mampu menahan PSG.

Melihat riwayat pertemuan kedua tim, Marseille memiliki catatan yang sangat suram, di mana mereka tidak pernah menang dalam 16 pertandingan terakhirnya melawan PSG, meskipun laga tersebut terjadi di markas Marseille. Sementara itu, Les Parisiens telah melesatkan 14 gol ke gawang Marseille dalam 4 pertandingan terakhirnya.

Dalam pertandingan kali ini, kemungkinan PSG untuk menang terlihat sangat besar. Tentu saja Marseille akan memperlihatkan upaya yang lebih keras dan mencoba lebih kuat. Akan tetapi, performa Les Parisiens di hadapan pendukung sendiri tetap bukanlah lawan yang sepakat untuk Marseille.

Prediksi Line Up Paris Saint-Germain vs Marseille :

Paris Saint-Germain : Areola, Yuri, Silva, Marquinhos, Alves, Rabiot, Diarra, Verratti, Di Maria, Cavani, Mbappé

Marseille : Pelé, Amavi, Rolando, Rami, Sakai, Gustavo, Anguissa, Payet, Sanson, Thauvin, Germain

Head to Head Paris Saint-Germain vs Marseille :

25-02-2018 Paris Saint Germain 3 – 0 Marseille
22-10-2017 Marseille 2 – 2 Paris Saint Germain
26-02-2017 Marseille 1 – 5 Paris Saint Germain
23-10-2016 Paris Saint Germain 0 – 0 Marseille
21-05-2016 Marseille 2 – 4 Paris Saint Germain

Lima Pertandingan Terakhir Paris Saint-Germain :

06-02-2018 Sochaux 1 – 4 Paris Saint Germain
10-02-2018 Toulouse 0 – 1 Paris Saint Germain
14-02-2018 Real Madrid 3 – 1 Paris Saint Germain
17-02-2018 Paris Saint Germain 5 – 2 Strasbourg
25-02-2018 Paris Saint Germain 3 – 0 Marseille

Lima Pertandingan Terakhir Marseille :

09-02-2018 Saint-Etienne 2 – 2 Marseille
15-02-2018 Marseille 3 – 0 Braga
18-02-2018 Marseille 1 – 0 Bordeaux
22-02-2018 Braga 1 – 0 Marseille
25-02-2018 Paris Saint Germain 3 – 0 Marseille

Persentase Kemenangan :

Paris Saint-Germain menang 35%
Marseille menang 32%
Seri 33%

One thought on “Prediksi Paris Saint Germain vs Marseille, Kamis 01 – Maret – 2018

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *