Prediksi FC Copenhagen vs Manchester City 11 Oktober 2022
DUTABET – Manchester City akan dijamu oleh FC Copenhagen di Parken Stadium pada matchday 4 Grup G Liga Champions 2022/2023. Pertandingan ini dijadwalkan kick-off Selasa, 11 Oktober 2022, jam 23:45 WIB.
Di grup ini, City belum teradang. Tiga pertandingan pertama semua sukses mereka lalui dengan sempurna. Jika menang atas Copenhagen di Denmark nanti, maka sang wakil Inggris akan memastikan diri lolos ke babak 16 besar dengan dua laga tersisa.
Head-to-Head
Head-to-Head di European Cup/Liga Champions
Pertemuan: 1
FC Copenhagen menang: 0
Gol FC Copenhagen: 0
Seri: 0
Manchester City menang: 1
Gol Manchester City: 5.
3 Pertemuan Terakhir
06-10-2022 City 5-0 Copenhagen (UCL)
27-02-2009 City 2-1 Copenhagen (UEFA Cup)
20-02-2009 Copenhagen 2-2 City (UEFA Cup).
5 Pertandingan Terakhir FC Copenhagen (S-K-M-K-S)
15-09-22 Copenhagen 0-0 Sevilla (UCL)
18-09-22 Midtjylland 2-1 Copenhagen (Liga)
02-10-22 Copenhagen 1-0 AGF (Liga)
06-10-22 City 5-0 Copenhagen (UCL)
09-10-22 Copenhagen 1-1 Nordsjaelland (Liga).
5 Pertandingan Terakhir Manchester City (M-M-M-M-M)
15-09-22 City 2-1 Dortmund (UCL)
17-09-22 Wolverhampton 0-3 City (EPL)
02-10-22 City 6-3 MU (EPL)
06-10-22 City 5-0 Copenhagen (UCL)
08-10-22 City 4-0 Southampton (EPL).
- Copenhagen belum pernah menang dalam 3 pertemuan dengan City di semua kompetisi sejauh ini (M0 S1 K2); 2-2 kandang dan 1-2 tandang di 32 besar UEFA Cup 2008/09, kemudian 0-5 di matchday 3 Liga Champions musim ini.
- Copenhagen cuma menang 2 kali dalam 10 laga terakhirnya di semua kompetisi (M2 S3 K5).
- Copenhagen selalu gagal mencetak gol dan selalu gagal menang dalam 4 laga terakhirnya di Liga Champions (M0 S2 K2).
- City tak terkalahkan dalam 12 laga kompetitif terakhirnya (M10 S2 K0).
- City selalu menang dalam 6 laga terakhirnya di semua kompetisi.
- City selalu mencetak minimal 3 gol dalam 5 dari 6 laga terakhirnya di semua kompetisi.
- City mencatatkan 4 clean sheet dalam 6 laga terakhirnya di semua kompetisi.
- City menang 6 kali dan cuma kalah 1 kali dalam 9 laga terakhirnya di Liga Champions (M6 S2 K1).