Prediksi Aston Villa vs Liverpool 27 Desember 2022
Prediksi Aston Villa vs Liverpool DUTABET – Liverpool akan menghadapi Aston Villa di Villa Park pada pekan ke-17 Premier League 2022/2023. Pertandingan Liga Inggris antara Aston Villa vs Liverpool ini akan digelar Selasa, 27 Desember 2022, kick-off 00:30 WIB, live di Vidio.
Lupakan kegagalan di EFL Cup/Carabao Cup, lalu fokus untuk kembali melanjutkan perjuangan di Premier League. Itulah yang perlu dilakukan Liverpool saat ini.
Perkiraan Starting XI
Aston Villa (4-2-2-2): Olsen; Digne, Mings, Konsa, Cash; Luiz, Kamara; Ramsey, McGinn; Buendia, Ings.
Pelatih: Unai Emery.
Info skuad: Carlos (cedera), Coutinho (cedera), Emiliano Martinez (?).
Liverpool (4-3-3): Alisson; Robertson, Van Dijk, Matip, Alexander-Arnold; Thiago, Fabinho, Henderson; Carvalho, Nunez, Salah.
Pelatih: Jurgen Klopp.
Info skuad: Arthur (cedera), Diaz (cedera), Jota (cedera), Firmino (cedera), Van Dijk (meragukan), Alexander-Arnold (meragukan), Jones (meragukan), Milner (meragukan), Konate (?).
Head-to-Head
Head-to-head di Premier League
Aston Villa menang: 13
Seri: 10
Liverpool menang: 31.
5 Pertemuan Terakhir
11-05-2022 Aston Villa 1-2 Liverpool (EPL)
11-12-2021 Liverpool 1-0 Aston Villa (EPL)
10-04-2021 Liverpool 2-1 Aston Villa (EPL)
09-01-2021 Aston Villa 1-4 Liverpool (FA Cup)
05-10-2020 Aston Villa 7-2 Liverpool (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Aston Villa (M-K-M-K-M)
23-10-22 Aston Villa 4-0 Brentford (EPL)
29-10-22 Newcastle 4-0 Aston Villa (EPL)
06-11-22 Aston Villa 3-1 MU (EPL)
11-11-22 MU 4-2 Aston Villa (EFL Cup)
13-11-22 Brighton 1-2 Aston Villa (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Liverpool (M-M-S-M-K)
02-11-22 Liverpool 2-0 Napoli (UCL)
06-11-22 Tottenham 1-2 Liverpool (EPL)
10-11-22 Liverpool 0-0 Derby (EFL Cup)
12-11-22 Liverpool 3-1 Southampton (EPL)
23-12-22 Man City 3-2 Liverpool (EFL Cup).
Statistik dan Prediksi Skor
- Villa kalah 8 kali dan cuma menang 2 kali dalam 10 pertemuan terakhir dengan Liverpool di semua kompetisi (M2 S0 K8).
- Villa baru menang 5 kali di Premier League musim ini (M5 S3 K7, gol 16-22).
- Villa sudah meraih 4 kemenangan kandang di Premier League musim ini (M4 S1 K2, gol 11-6).
- Villa selalu mencetak minimal 2 gol dalam 3 dari 4 laga terakhirnya di Premier League.
- Villa selalu menang dengan margin minimal 2 gol dalam 2 laga kandang terakhirnya di Premier League: 4-0 vs Brentford, 3-1 vs Manchester United.
- Liverpool baru menang 6 kali di Premier League musim ini (M6 S4 K4, gol 28-17).
- Liverpool baru meraih 1 kemenangan tandang di Premier League musim ini (M1 S2 K3, gol 7-9).
- Tak ada hasil seri dalam 7 laga terakhirnya di Premier League (M4 S0 K3).
- Liverpool selalu gagal clean sheet dalam 4 laga terakhirnya di Premier League.
- Liverpool selalu menang dalam 4 laga terakhirnya melawan Villa di semua kompetisi.
- Liverpool selalu menang dengan margin 1 gol dalam 3 laga terakhirnya melawan Villa di Premier League.