Prediksi AC Milan vs Sampdoria, Senin 19 – February – 2018

PREDIKSIBOLABET77.COM – Kompetisi sepak bola Italia, Serie A, akan kembali menggelar pertandingan menarik dengan mempertemukan AC Milan, yang akan menjamu Sampdoria di pertandingan pekan ke-25. Bentrokan kedua tim tersebut akan dilaksanakan di San Siro pada hari Senin (19/2) pukul 02.45 WIB.

Penampilan AC Milan di Serie A musim ini telah kembali ke bentuk seperti saat mereka menjadi klub raksasa di Italia dulu. Hal itu karena mereka sama sekali belum terkalahkan dalam 5 pertandingan terakhir mereka di semua ajang kompetisi.

Dalam 5 pertandingan terakhir tersebut, i Rossoneri berhasil mencatat 4 kemenangan dan 1 kali hasil imbang. AC Milan saat ini duduk di peringkat ke-7 klasemen sementara Serie A dengan meraih 38 poin dari 24 laga yang telah mereka jalani.

Sampdoria sangat percaya diri untuk bisa membawa pulang tiga poin penuh saat berhadapan dengan AC Milan di San Siro. Hal itu karena penampilan Sampdoria di Serie A musim ini sedang dalam kondisi yang cukup solid.

Dalam 5 pertandingan terakhir mereka di Serie A, Sampdoria sama sekali belum menelan kekalahan, dengan meraih 3 kemenangan dan 2 kali bermain imbang. Tambahan poin tersebut membawa Sampdoria naik ke peringkat ke-6 klasemen sementara Serie A, dengan meraih 41 poin dari 24 pertandingan yang mereka jalani sejauh ini.

Prediksi Line Up AC Milan vs Sampdoria :

AC Milan : G Donnarumma; Rodriguez, Romagnoli, Bonucci, Calabria; Locatelli, Biglia, Bonaventura; Calhanoglu, Cutrone, Suso.

Sampdoria : Viviano; Murru, Ferrari, Silvestre, Bereszynski; Barreto, Torreira, Linetty; Ramirez; Quagliarella, Zapata.

Head to Head AC Milan vs Sampdoria :

24-09-2017 Sampdoria 2-0 Milan
05-02-2017 Milan 0-1 Sampdoria
17-09-2016 Sampdoria 0-1 Milan
18-04-2016 Sampdoria 0-1 Milan
18-12-2015 Sampdoria 0-2 Milan
29-11-2015 Milan 4-1 Sampdoria

Lima Pertandingan Terakhir AC Milan :

29-01-2018 Milan 2-1 Lazio
01-02-2018 Milan 0-0 Lazio
04-02-2018 Udinese 1-1 Milan
10-02-2018 SPAL 0-4 Milan
16-02-2018 Ludogorets 0-3 Milan

Lima Pertandingan Terakhir Samdoria :

21-01-2018 Sampdoria 3-1 Fiorentina
25-01-2018 Sampdoria 1-1 Roma
29-01-2018 Roma 0-1 Sampdoria
04-02-2018 Sampdoria 1-1 Torino
11-02-2018 Sampdoria 2-0 Verona

Persentase Kemenangan :

AC Milan : 38%

Sampdoria : 30%

Seri : 32%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *