Lewandowski Pimpin Top Skor Liga Champions, Usai Lewati Gol Messi

DUTABET – Laga terakhir fase grup Liga Champions telah selesai. Striker Bayern Munich Robert Lewandowski untuk sementara memimpin daftar top skorer Liga Champions setelah melewati Lionel Messi.

BACA JUGA : PREDIKSI TOGEL HONGKONG HARI KAMIS 13 – DESEMBER – 2018

Lewandowski mencetak dua gol saat Bayern Munich bermain imbang 3-2 dengan tuan rumah Ajax Amsterdam 3-3, Kamis (13/12/2018) dini hari WIB. Dua gol tersebut membuat Lewandowski telah mengantongi delapan gol di kompetisi ini.

Itu artinya, Lewandowski berhasil melewati perolehan gol Lionel Messi. Bintang Barcelona ini sementara di posisi kedua setelah mengemas enan gol dari empat kali penampilannya di fase grup.

Lewandowski dan Lionel Messi masih dapat bersaing dalam menambah pembendaharaan golnya. Pasalnya, baik Bayern Munich dan Barcelona masih melaju ke babak 16 besar Liga Champions.

Sementara di posisi ketiga ditempat oleh striker AS Roma Edin Dzeko yang telah mengoleksi lima gol. Striker Ajax Amsterdam Dusan Tadic juga mengantongi lima gol. Dzeko dan Tadic juga masih akan bersaing karena klub keduanya lolos ke 16 besar.

Daftar top skor Liga Champions :

Robert Lewandowski (Bayern Munich) 8 Gol

Lionel Messi (Barcelona) 6 Gol

Edin Deko (AS Roma) 5 Gol

Dusan Tadi (Ajax Amsterdam) 5 Gol

Andrej Kramaric (Hoffenheim) 5 Gol

Neymar (Paris Saint Germain) 5 Gol

Moussa Marega (Porto) 5 Gol

Paulo Dybala (Juventus) 5 Gol

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *